Wajib Tahu! Ini 7 Cara Menjaga Kesehatan Mata

Wajib Tahu! Ini 7 Cara Menjaga Kesehatan Mata

Ilustrasi-freepik.com-

6. Hati-Hati Saat Menggunakan Make Up

Tidak ada masalah saat menggunakan makeup tapi ingat untuk tetap berhati hati saat menggunakannya ya, karena make up yang berbentuk cairan atau cream umumnya lebih mudah terkontaminasi bakteri  kalau terlalu lama tidak digunakan.  

Sedangkan make up yang berbentuk butiran halus seperti bedak mudah sekali masuk mata jika dipakai berlebihan. 

Tidak hanya itu saja make up yang kadaluarsa akan menimbulkan efek yang berbahaya baik pada kulit maupun kesehatan matamu.

Jadi alangkah baiknya kamu lebih teliti lagi dalam menggunakan make up dan rutin mengatasinya apabila sudah lewat dari 3 bulan ya. 

Selain itu rajinlah selalu membersihkan alat make up agar tetap bersih saat hendak digunakan

 

7. Rajin Berolahraga

Menurut penelitian olahraga dapat mengurangi resiko penyakit mata bahkan menurunkan resiko kehilangan penglihatan mata akibat tekanan darah tinggi, diabetes, dan kadar kolesterol  yang tinggi

Kalau kamu ingin mencoba rutin berolahraga tidak perlu memulai dengan yang berat berat, sekedar jalan santai, jogging, atau bersepeda juga tidak masalah. Yang penting kamu melakukannya  secara konsisten ya, yaitu sekitar 150 menit perminggu atau 20-30 menit perhari.

Kalau kamu rutin berolahraga di harapkan kesehatan matamu akan selalu terjaga, tidak hanya untuk kesehatan mata tapi juga kesehatan tubuh kamu secara keseluruhan. 

 

Selain beberapa cara tadi yang sudah disebutkan. Kalau kamu  ingin matamu selalu sehat dan bebas dari penyakit mata kamu juga disarankan untuk menghindari kebiasaan membaca dan melihat hp di tempat gelap dan sambil tiduran. *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: