Begini Tahapan dan Cara Daftar Seleksi PPPK di Pemkab Lamsel

Begini Tahapan dan Cara Daftar Seleksi PPPK di Pemkab Lamsel

Ilustrasi PPPK--

1. Seleksi Administrasi 

a. Seleksi Administrasi dilakukan untuk memverifikasi kesesuaian antara 

dokumen yang diunggah/disampaikan oleh pelamar dengan persyaratan pelamaran; 

b. Dalam hal dokumen pelamaran tidak memenuhi persyaratan administrasi, 

pelamar dinyatakan tidak lulus seleksi administrasi; 

c. Pelamar yang dinyatakan tidak lulus seleksi administrasi, berhak melakukan 

sanggahan atas hasil seleksi administrasi; dan 

d. Pelamar yang lulus seleksi administrasi, berhak mengikuti tahapan selanjutnya. 

2. Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi 

a. Hasil Seleksi Administrasi diumumkan melalui website resmi Pemerintah 

Kabupaten Lampung Selatan di https://www.lampungselatankab.go.id/ dan 

website resmi Badan Kepegawaian dan Diklat Kabupaten Lampung Selatan di 

https://bkd.lampungselatankab.go.id/

b. Sebelum pengumuman Hasil Seleksi Administrasi, jika Panitia Seleksi 

Pemerintah Kabupaten Lampung Selatan memerlukan verifikasi tatap muka, 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: