Ridwan Kamil Kenal Aura Kasih, Pengacara Pastikan Bukan Pemicu Perceraian

Ridwan Kamil Kenal Aura Kasih, Pengacara Pastikan Bukan Pemicu Perceraian

Pengacara Ridwan Kamil bantah gosip Aura Kasih menjadi pemicu gugatan cerai Atalia-Foto Instagram @ridwankamil / @aurakasih-

BACA JUGA:Metabolisme Protein dan Perannya bagi Energi serta Kesehatan Tubuh

Wenda menilai frasa “Aura Kasih” kerap digunakan karena mudah dipadukan dengan kata “terima kasih” dan sering dipakai oleh banyak orang, bukan hanya Ridwan Kamil

Oleh sebab itu, ia menegaskan tidak ada pesan tersembunyi atau keistimewaan tertentu yang perlu dipersoalkan dari kebiasaan tersebut.

Hingga saat ini, Aura Kasih juga belum memberikan pernyataan langsung terkait namanya yang ikut terseret dalam isu perceraian Ridwan Kamil dan Atalia Praratya. 

Sementara proses hukum masih berjalan, publik diimbau untuk menyikapi setiap informasi dengan bijak dan tidak terjebak dalam spekulasi yang belum tentu memiliki dasar kuat. (*)

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: