Efek WFA, Puncak Arus Balik Nataru diprediksi Bergeser Pada 4 Januari 2026

Minggu 28-12-2025,15:18 WIB
Reporter : Krisna Jeri
Editor : Budi Setiawan

Rekayasa tersebut meliputi penerapan contraflow hingga sistem one way yang akan disesuaikan dengan kondisi lapangan.

“Jika arus balik bisa terurai antara tanggal 2 dan 4 Januari tentu lebih ringan. Namun apabila puncaknya terjadi pada 4 Januari, kami sudah siap dengan seluruh skenario,” pungkasnya.

Kategori :