Bupati Lampung Utara Pimpin Rapat Koordinasi Pemberantasan Korupsi TA 2025

Senin 23-06-2025,19:32 WIB
Reporter : Hasan Saputra
Editor : Budi Setiawan
Bupati Lampung Utara Pimpin Rapat Koordinasi Pemberantasan Korupsi TA 2025

Ia menekankan bahwa setiap indikator yang ditetapkan oleh KPK harus dipenuhi dengan langkah nyata dan terukur di masing-masing OPD.

Rapat ditutup dengan penyusunan rencana aksi pencegahan korupsi yang lebih sistematis dan berkelanjutan. 

Penegasan komitmen dari seluruh OPD menjadi momen penting dalam agenda ini sebagai bentuk kesungguhan Pemkab Lampung Utara untuk membangun pemerintahan yang transparan dan bebas korupsi.

Melalui kegiatan ini, Pemerintah Kabupaten Lampung Utara kembali menunjukkan tekadnya untuk terus mendorong terciptanya prinsip good governance dan clean government dalam seluruh aspek pelayanan publik.(*)

Kategori :