Cara Menanam Daun Bawang di Rumah: Panduan Sederhana Bagi Pemula

Rabu 04-06-2025,16:24 WIB
Reporter : Linda Kurniati
Editor : Budi Setiawan

Tidak ada yang sulit dalam menanam daun bawang di rumah, bahkan untuk pemula sekalipun. Dengan bahan sederhana dan langkah mudah, Anda sudah bisa menghasilkan tanaman bumbu yang segar dari dapur sendiri. Selain hemat, berkebun seperti ini juga memberi kepuasan tersendiri dan bisa menjadi hobi baru yang bermanfaat.(*)

Kategori :