Bandara Ahmad Yani Semarang Kembali Menyandang Status Internasional

Minggu 27-04-2025,17:34 WIB
Reporter : Rinto Arius
Editor : Budi Setiawan

Dalam waktu sekitar tiga bulan ke depan, berbagai persiapan operasional untuk penerbangan penumpang lintas negara akan dituntaskan. 

Diharapkan, kehadiran kembali Bandara Ahmad Yani sebagai pintu gerbang internasional mampu memperkuat perekonomian Jawa Tengah, meningkatkan kunjungan wisatawan asing, memudahkan mobilitas investor, serta membawa dampak positif bagi kesejahteraan masyarakat di wilayah tersebut. (*)

Kategori :