5 Aplikasi Penghasil Uang: Cuan Tiap Hari, Siapa yang Tak Mau?

Selasa 10-09-2024,14:40 WIB
Reporter : Budi Setiawan

Tidak hanya itu, poin yang kamu dapatkan juga bisa dikumpulkan dengan cepat, sehingga kamu bisa mendapatkan penghasilan lebih sering. 

Aplikasi ini cocok banget buat kamu yang suka tantangan ringan namun tetap ingin hasil nyata.

BACA JUGA:Apple Luncurkan iPhone 16 Series, Berikut Spesifikasi Lengkap dan Harganya

 

2. Money The Rewards: Bercocok Tanam Virtual, Hasilnya Uang!

Mungkin bercocok tanam di dunia nyata butuh lahan dan waktu yang cukup lama, tapi di aplikasi Money The Rewards, kamu bisa merawat tanaman virtual dan mendapatkan penghasilan dari sana. 

Misinya sederhana, rawat tanamanmu, biarkan tumbuh dengan baik, dan setelah itu kamu akan mendapatkan poin yang bisa ditukar dengan saldo e-wallet, termasuk saldo DANA.

Aplikasi ini sangat seru karena menawarkan permainan yang menyenangkan, namun tetap menghasilkan cuan. 

Kamu bisa menyelesaikan misi kapan saja dan di mana saja, tidak ada batasan waktu. 

Buat kamu yang suka game kasual dan ingin mendapatkan uang dari kegiatan yang menyenangkan, aplikasi ini wajib dicoba.

BACA JUGA:Jasa Pembuatan Website Murah di Bandar Lampung, Cocok untuk UMKM

 

3. Money Turn: Putar Misi Jadi Cuan

Aplikasi berikutnya adalah Money Turn, di mana kamu cukup mengunduh aplikasinya dan menyelesaikan misi-misi yang tersedia. 

Misi-misi ini tidak rumit, dan setelah berhasil menyelesaikannya, kamu akan mendapatkan poin yang bisa langsung ditukar dengan saldo e-wallet atau kupon belanja.

Hal yang menarik dari Money Turn adalah kamu bisa mendapatkan cuan dari berbagai jenis misi yang berbeda-beda, mulai dari menonton video hingga mengisi survei. 

Kategori :