Tata Cara Sholat Dhuha dan Keutamaannya Menurut Ustadz Adi Hidayat

Selasa 10-10-2023,06:28 WIB
Reporter : Arif Setiawan
Editor : Haris Tiawan

MEDIALAMPUNG.CO.ID - Keutamaan Sholat Dhuha sangat banyak, salah satunya kata Ustadz Adi Hidayat dapat menyelamatkan kaum muslimin dari musibah.

Dalam Sholat Dhuha ada tingkatan waktu meliputi awal dan akhir waktu yang mana dibolehkan untuk mengerjakannya.

Sholat Dhuha adalah shalat sunnah dilaksanakan pada waktu pagi hari ketika matahari mulai terbit.

Sholat Dhuha diawali dengan dua rakaat, bisa pula lebih. Dapat ditunaikan dengan jumlah rakaat berbeda mulai 2-12 rakaat.

BACA JUGA:Ustadz Adi Hidayat Jabarkan Dua Sifat Manusia Ini

Tata cara Sholat Dhuha:

1. Niat

Berikut niat Sholat Dhuha:

اُصَلِّى سُنَّةَ الضَّحٰى رَكْعَتَيْنِ مُسْتَقْبِلَ الْقِبْلَةِ اَدَاءً ِللهِ تَعَالَى

BACA JUGA:Cara Mencintai Nabi Muhammad SAW ini kata Ustadz Adi Hidayat

Artinya:

 "Aku niat shalat sunnah dhuha dua rakaat, karena Allah ta'ala"

2. Takbiratul Ihram

3. Baca doa iftitah

BACA JUGA:Ustadz Adi Hidayat Praktek Cara Bersyukur di Kehidupan Nyata

Kategori :