Apabila anda memiliki uang kuno 1000 gulden edisi Wayang, ada baiknya anda menghubungi kolektor uang kuno.
Siapa tahu uangnya bisa laku dengan harga tinggi.
Informasinya, saat ini uang 1000 gulden edisi Wayang dihargai hingga Rp200 jutaan.
Tidak usah pusing soal kondisi uangnya.
BACA JUGA:Misteri di Balik Uang Koin Keluaran Tahun 1945
Terpenting, bentuk uang itu masih utuh.
Kalau untuk kondisinya bagus, tentu semakin mahal harganya.
Kandungan nilai sejarahnya ini yang kaya membuat uang kertas itu berharga sangat mahal.
2. Uang Kertas Rp500 Gulden
BACA JUGA:Uang Koin Jadul dengan Harga Termahal dan Diburu Kolektor
Uang kuno ini juga sangat memiliki desain gambar wayang.
Tahun terbitnya ini juga sama dengan uang kertas Rp1.000 gulden.
Kolektor juga sangat memburu uang kertas jenis ini karena kelangkaannya.
Kalau untuk dijual ke kolektor, anda bisa mendapatkan Rp 30 juta untuk tiap lembar uang kertas Rp 500 gulden, yang anda punya.
BACA JUGA:Berikut Ini Cara Tarik Tunai Tanpa Menggunakan Kartu Cukup Pakai Livin' by Mandiri
3. Uang kertas Rp200 Gulden