Cara Mudah Mendaftar Kredivo PayLater hingga Limit Rp30 Juta, Begini Alurnya

Selasa 15-08-2023,09:00 WIB
Reporter : Arif Setiawan
Editor : Haris Tiawan

Proses aktivasi yang sederhana dalam enam langkah mempermudah pengguna untuk segera memanfaatkan layanan ini. 

Biasanya, untuk proses pencairan memerlukan beberapa jam setelah registrasi bisa hingga satu hari kerja, tergantung pada bank yang kamu gunakan dan waktu transaksi. 

Pastikan informasi rekening bank yang kamu berikan adalah benar dan valid.

Pastikan kalian memenuhi syarat sebelum mengajukan, dan nikmati kemudahan berbelanja dengan Kredivo PayLater. 

BACA JUGA:Butuh Tambahan Modal? Begini Cara Dapat Pinjaman KUR di BRI, Ada Program Khusus untuk Warga Lampung

Demikian informasi tentang cara dan syarat daftar PayLater Kredivo. Semoga membantu dan selamat berbelanja.(*)

Kategori :