Medialampung.co.id-Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kabupaten Pesawaran bagikan 2000 masker di 4 titik di Kecamatan Gedongtataan, yakni di Desa Kurungan Nyawa, Tugu Coklat, Desa Negerisakti dan Desa Sukabanjar
"Lebih kurang 2000 masker yang kita bagikan di empat titik pada kecamatan Gedongtataan ini,"ungkap Ketua GOW Pesawaran, Hj. Ariyah disela pembagian masker di Tugu Coklat, Senin (13/4) Dikatakan, pembagian masker kepada masyarakat bertujuan memberikan pengetahuan dan motivasi pentingnya menggunakan masker sebagai upaya pencegahan penyebaran Covid-19 "GOW sebagai induk organisasi wanita, sangat peduli dalam pencegahan penyebaran virus corona ini. Selain itu memotivasi organisasi wanita lainnya untuk berperan serta memerangi corona," ujarnya Sementara Kepala Desa Kurungan Nyawa, Yuwansah menambahkan bahwa pihaknya telah merelokasi dana desa untuk pengendalian Covid-19 diantaranya penyemprotan desinfektan secara berkala kepada masyarakat "Saya ucapkan terima kasih kepada GOW yang telah berpartisipasi memerangi GOW. Kami juga di desa sudah menganggarkan dari dana desa untuk pengendalian Covid-19 seperti penyemprotan desinfektan dan kegiatan lainnya," pungkasnya. (ozi/mlo)GOW Pesawaran Bagikan 2000 Masker
Senin 13-04-2020,12:59 WIB
Editor : Budi Setiyawan
Tags :
Kategori :
Terkait
Terpopuler
Kamis 31-10-2024,19:36 WIB
Hasil Survei Litbang RLMG, Elektabilitas Fauzi-Laras Unggul di Pilkada Kabupaten Pringsewu
Kamis 31-10-2024,22:30 WIB
Beli Token Listrik Lebih Praktis Lewat Aplikasi BRImo
Kamis 31-10-2024,12:55 WIB
Apple Luncurkan MacBook Pro Terbaru dengan Chip M4 untuk Performa Maksimal
Kamis 31-10-2024,13:51 WIB
Waspada Penipuan! Begini Cara Membedakan BRImo FSTVL yang Asli dan Palsu!
Kamis 31-10-2024,18:39 WIB
Perpustakaan Daerah Provinsi Lampung Siap Ganti Rugi Hilangnya Motor Pengunjung
Terkini
Jumat 01-11-2024,00:04 WIB
Mulai 1 November 2024 Polda Lampung Mewajibkan BPJS Kesehatan Syarat Penerbitan SIM
Kamis 31-10-2024,22:40 WIB
Panduan Lengkap Investasi Properti Melalui Lelang BRI
Kamis 31-10-2024,22:30 WIB
Beli Token Listrik Lebih Praktis Lewat Aplikasi BRImo
Kamis 31-10-2024,22:22 WIB
Cara Mudah Mendapatkan Uang dari Aplikasi
Kamis 31-10-2024,22:12 WIB