Medialampung.co.id - Kodim 0410/KBL bersama Polresta Bandarlampung mendistribusikan bantuan kemanusiaan dampak pandemi Covid-19 di Bandarlampung dari Yayasan Buddha Tzuchi, Rabu (6/5).
Pendistribusian bantuan Buddha Tzuchi dilaksanakan di lapangan Saburai, Kecamatan Enggal, Kota Bandarlampung. Hadir dalam kegiatan tersebut Wakapolda Lampung Brigjen Sudarsono, Dandim 0410/KBL Kolonel Inf Romas Herlandes, Kapolresta Bandarlampung Kombes Pol Yan Budi Wijaya, Ketua Yayasan Buddha Tzuchi, Suherman Harsono dan community club mobil Lampung.TNI-POLRI Bagikan Bantuan Kemanusiaan
Rabu 06-05-2020,22:34 WIB
Editor : Andry Nurmansyah
Kategori :