Medialampung.co.id - Tabrakan beruntun yang melibatkan satu mobil truk kontainer dan lima sepeda motor terjadi di Turunan PJR, Jl. Sutami, Way Laga, Sukabumi, Kota Bandarlampung, Senin (30/5) sore.
Kanit Gakkum Unit Laka Polresta Bandarlampung Iptu Agus Jatmiko mengatakan, peristiwa tersebut terjadi sekitar pukul 17.30 WIB. Kecelakaan maut tersebut mengakibatkan satu orang korban tewas ditempat dan tujuh orang mengalami luka berat. Ketujuh korban luka langsung dilarikan ke rumah sakit. Tiga korban dibawa ke RS Imanuel, empat korban dibawa ke RS Urip Sumoharjo dan korban meninggal dibawa ke RSUD Abdoel Moeloek. Dari informasi yang diperoleh Media Lampung, sopir truk kontainer termasuk yang dievakuasi ke RS Urip Sumoharjo. Diduga, kecelakaan beruntun itu akibat truk kontainer mengalami rem blong. Akibatnya, truk menghantam 5 sepeda motor yang ada di depannya hingga ringsek. Hingga kini, polisi masih berusaha melakukan proses evakuasi yang cukup sulit dalam kondisi yang gelap serta jalan yang menurun.(*/mlo)Kecelakaan Maut di Turunan PJR, Satu Pengendara Motor Tewas Ditempat
Senin 30-05-2022,20:51 WIB
Editor : Budi Setiyawan
Tags : #lakalantas
Kategori :
Terkait
Selasa 08-10-2024,23:20 WIB
Keluarga Korban Lakalantas Mencari Keadilan ke PWI Lampung Utara
Rabu 18-09-2024,08:52 WIB
Kasat Lantas Polres Lampung Utara Imbau Orang Tua Tak Izinkan Anak Berkendara
Rabu 11-09-2024,23:08 WIB
Kecelakaan Maut di Lampung Utara, Seorang Siswi MTs Meninggal Dunia Terlindas Truk
Senin 09-09-2024,17:49 WIB
Lakalantas Karimun vs Truk di Bandar Putih, Ini Penjelasan Kasat Lantas Polres Lampung Utara
Selasa 23-07-2024,15:20 WIB
Rem Blong, Truk Bermuatan Makanan Ringan Masuk Jurang di Jalan Liwa-Krui
Terpopuler
Selasa 26-11-2024,01:21 WIB
Dapatkan Item GRATIS dengan Kode Redeem FF 26 November 2024
Selasa 26-11-2024,08:24 WIB
Program KUR BRI: Solusi Finansial Andalan untuk UMKM
Selasa 26-11-2024,06:59 WIB
Bank BRI: Bukti Pelayanan Terbaik untuk Nasabahnya
Senin 25-11-2024,22:54 WIB
Penjelasan dr. Zaidul Akbar tentang Jam Tidur Malam yang Dianjurkan dalam Islam
Senin 25-11-2024,21:03 WIB
Polresta Bandar Lampung Pastikan Pengamanan TPS Tanpa Senjata Api
Terkini
Selasa 26-11-2024,18:30 WIB
Setelah Cuti, Wali Kota Eva Dwiana Tinjau JPO dan GOR Way Halim
Selasa 26-11-2024,18:16 WIB
Dibuang dalam Kardus, Polisi Evakuasi Bayi Laki-laki ke Rumah Sakit di Bandar Lampung
Selasa 26-11-2024,15:24 WIB
4 Keuntungan Membeli Beras Bulog 10 Kg untuk Stok Aman
Selasa 26-11-2024,15:15 WIB
Revitalisasi RSUD Ryacudu Jadi Sorotan DPRD Lampung Utara
Selasa 26-11-2024,14:33 WIB