Spesifikasi dan Keunggulan Realme 14T: Smartphone Canggih di Harga Terjangkau

Spesifikasi dan Keunggulan Realme 14T: Smartphone Canggih di Harga Terjangkau

Realme 14T membawa fitur tahan air IP68/IP69-Foto realme-

MEDIALAMPUNG.CO.ID – Mau mencari smartphone yang kuat, canggih, tapi tetap ramah di kantong? 

Tenang, Realme 14T hadir sebagai jawaban untuk semua keresahan itu! 

Diluncurkan dengan harga sekitar 190 Euro atau Rp3,6 jutaan, Realme 14T menawarkan kombinasi luar biasa antara performa, daya tahan baterai, kamera mumpuni, hingga fitur premium yang biasanya cuma ada di HP flagship. 

Yuk, kita kulik lebih dalam kenapa Realme 14T ini bisa jadi sahabat setia untuk berbagai kebutuhanmu!

BACA JUGA:Harga Samsung Galaxy S25 Edge Bocor, Ini Spesifikasi Lengkapnya

Desain dan Layar: Elegan, Ringan, dan Memukau

Saat pertama kali menggenggam Realme 14T, kesan premium langsung terasa. Smartphone ini hadir dengan desain elegan berbalut kaca di bagian depan dan plastik berkualitas tinggi di bagian belakang. 

Pilihan warnanya pun kece banget: Surf Green, Obsidian Black, dan Lightning Purple — cocok untuk kamu yang ingin tampil beda.

Soal layar, Realme 14T menggunakan panel AMOLED 6.67 inci beresolusi 1080x2400 piksel. Rasio layar ke bodi yang mencapai 91% bikin pengalaman nonton, main game, atau scrolling medsos jadi super puas. 

Refresh rate 120Hz juga memberikan sensasi scrolling yang buttery smooth, kayak sapuan kuas di atas kanvas!

Selain itu, dengan tingkat kecerahan puncak mencapai 2100 nits, kamu tetap bisa melihat layar dengan jelas walaupun di bawah sinar matahari terik. Siapa bilang layar kece cuma ada di HP mahal?

BACA JUGA:Samsung Galaxy A26 vs Galaxy A25: Apa yang Beda dan Mana yang Lebih Worth It?

Performa Ngebut Berkat Dimensity 6300

Bicara soal dapur pacu, Realme 14T dibekali chipset Mediatek Dimensity 6300 berbasis 6nm yang siap kasih performa ngebut tanpa bikin boros daya. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: