Cegah Mpox Jelang IAF, Pengawasan Bandara Internasional Diperketat
ILUSTRASI: Pengawasan ketat diterapkan pada bandara internasional di Indonesia untuk mencegah masuknya virus Cacar Monyet (Mpox) jelang pelaksanaan IAF 2024 -freepik.com@Lifestylememory-
Dia meminta agar semua pihak, termasuk Kementerian Kesehatan, melakukan langkah-langkah pencegahan yang diperlukan.
Dalam rapat terbatas yang digelar pada 27 Agustus 2024, Presiden Jokowi menekankan pentingnya pengawasan di seluruh pintu masuk internasional.
BACA JUGA:Waspada! 5 Pasien Suspect Cacar Monyet Ditemukan di Indonesia
BACA JUGA:Mahkamah Etik: Solusi Atasi Kemerosotan Etika Penyelenggara Negara?
"Pengalaman kita dari pandemi COVID-19 harus dijadikan pelajaran. Oleh karena itu, saya meminta protokol kesehatan terkait Mpox segera disusun dan disosialisasikan secara luas," tegasnya.
Presiden juga menyinggung persiapan acara IAF, mengingat banyak kepala negara dan pemerintahan yang akan hadir.
Dia berharap agar acara ini berjalan lancar dan menghasilkan sesuatu yang nyata.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: