Meski Masih Tertunda, Berikut Deretan Formasi Lulusan SMA CPNS 2024
Ilustrasi CPNS 2024--
Aturan di atas tertuang dalam Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Sipil Negara dan Reformasi Birokrasi (PermenPANRB) Nomor 6 Tahun 2024.
Berdasarkan pengadaan sebelumnya, instansi pemerintah ini juga membuka rekrutmen formasi lulusan SMA, diantaranya:
BACA JUGA:Pj Gubernur Samsudin Tinjau Ketersediaan Beras di Gudang Bulog, Dipastikan Aman Hingga Februari 2025
BACA JUGA:Penantian Selama 25 Tahun, Akhirnya MIN Pertama di Lampung Tengah Diresmikan
1. Pengelola Penanganan Perkara, Kejaksaan RI
2. Penjaga Tahanan, Kejaksaan RI
3. Pengadministrasi Rekam Medis dan Informasi, Badan Intelijen Negara (BIN)
4. Asisten Penata Kelola Intelijen
5. Penjaga Tahanan, Kementerian Hukum dan HAM (KemenkumHAM)
6. Pemula-Kataloger, Kementerian Pertahanan (Kemenhan)
7. Operator Sumber Daya Air, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR)
8. Penilik Jalan, Kementerian PUPR.
BACA JUGA:Dinilai Strategis Bundaran Kota Baru Akan Jadi Lokasi Upacara Peringatan HUT RI
BACA JUGA:Labuhan Jukung Tempat Belajar Berselancar Sembari Nikmati Sunset Samudera Hindia
9. Operator Alat Berat, Kementerian PUPR
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: