Camat dan Kepala Puskesmas Pagar Dewa Monitor Kegiatan Intervensi Pencegahan Stunting

Camat dan Kepala Puskesmas Pagar Dewa Monitor Kegiatan Intervensi Pencegahan Stunting

--

BACA JUGA:Ratusan Hewan Persiapan Qurban Diperiksa Kesehatannya, Ini Hasilnya..

"Dan calon pengantin ke aplikasi Elektronik siap Nikah dan siap Hamil (Elsimil), memastikan dilakukan monitoring dan evaluasi terhadap intervensi serentak,dan memastikan ketersediaan pembiayaan pelaksanaan intervensi serentak termasuk rujukan kasus ke fasilitas kesehatan," papar dia. 

Peratin Sidodadi Anilah Rahmayanti tambahkan, sesuai dengan petunjuk dari puskesmas sasaran pengukuran dan intervensi tersebut seperti calon pengantin, ibu hamil, dan balita dengan datang ke posyandu atau balai pekon untuk dilakukan pendataan, penimbangan, pengukuran, edukasi, validasi, dan intervensi.

Peratin merasa bangga karena semua masyarakat sasaran mengikuti dengan antusias sehingga apa yang diharapkan Pemkab Lambar yakni tentang kebersamaan dalam mencegah dan penanganan stunting terlaksana dengan baik dan berharap di Lambar tidak ada lagi kasus tersebut.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: