13 Makanan Khas Lampung Jadi Rekomendasi Bagi Para Wisatawan

13 Makanan Khas Lampung Jadi Rekomendasi Bagi Para Wisatawan

--

BACA JUGA:Viral Tempat Wisata Glamping Menoreh Menawarkan Sensasi Alam Yang Luar Biasa

Terlebih apabila disertai sambal yang pedas juga lalapan yang lengkap dan dihidangkan bersama dengan ikan, udang, atau lainya.

7. Gulai Tempoyak

Gulai yang satu ini cukup unik karena terbuat dari durian yang di taburi sedikit garam dan difermentasi selama 3 hari.

Di dalam tempoyak terdapat rasa asin, manis, asam, serta akan pedas apabila diberi bumbu cabai,

BACA JUGA:Destinasi Wisata Pacitan, Surganya Alam di Jawa Timur

8 keripik pisang

Makanan khas Lampung tersebut  juga terbuat dari pisang berupa cemilan dan cukup populer.

Keripik pisang tersebut dibuat dari pisang pilihan yang disediakan dengan banyak varian rasa mulai dari manis hingga asin dan terdapat berbagai rasa tergantung campuranya..

Adapun aneka rasa yang tersedia seperti coklat, keju, stroberi, moka, susu, sapi panggang, melon, balado, dan lainnya.

BACA JUGA:Berikut Destinasi Wisata Paling Eksotik di Lampung Selatan, Cocok Buat Liburan

Makanan ringan ini juga sangat cocok dijadikan sebagai oleh-oleh.

9. Kue Lapis Legit

Kue lapis legit merupakan kue khas Lampung dengan rasa manis dan legit. Kue ini berupa lapisan-lapisan tipis yang sesuai dengan namanya.

Kue lapis legit sendiri terbuat dari campuran orchid butter, gula pasir, tepung terigu, kuning telur, susu kental manis, bumbu kue lapis dan vanila.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: