Kebakaran Hebat Lahap Radar Space Kitchen Bar and Lounge di Bandar Lampung

Kebakaran Hebat Lahap Radar Space Kitchen Bar and Lounge di Bandar Lampung

Kebakaran Hebat Lahap Radar Space Kitchen Bar and Lounge di Bandar Lampung--

“Kami langsung kerahkan lima armada dan 48 personil dari berbagai pos siaga. Unit pertama tiba pukul 02.28 WIB,” tambahnya.

Armada yang dikerahkan meliputi Unit Karba 017 Pos Siaga Bumi Waras, Macan 021 Mako Tendean, Supply Pos Siaga TBU, Supply 022 Mako Tendean, dan Supply 023 Pos Siaga Kedaton.

BACA JUGA:137 ASN Pemkot Bandar Lampung Resmi Purna Tugas, Wilson Faisol Pengabdian Anda Tak Akan Dilupakan

Anthony menjelaskan bahwa proses pemadaman berlangsung hingga pukul 07.10 WIB dengan menggunakan 15 tangki air, tiga unit SCBA, dan dua unit blower (hexos).

“Luas area terbakar sekitar 750 meter persegi, mencakup ruang VIP bawah, VIP atas, dan ruang kontrol lighting. Tidak ada korban jiwa, dan kerugian diperkirakan mencapai Rp 

Sebagai langkah pencegahan, ia mengimbau seluruh pemilik tempat usaha untuk selalu mengecek instalasi listrik secara berkala dan menyediakan alat pemadam api ringan (APAR).

Kebakaran akibat arus pendek bisa dihindari jika sistem kelistrikan dirawat dengan baik. Kami juga mengimbau agar setiap tempat hiburan memiliki APAR yang siap pakai,” tegasnya.

BACA JUGA:Pemkot Bandar Lampung Serahkan SK Pensiun kepada 137 PNS, Apresiasi Pengabdian Puluhan Tahun

Hingga berita ini diturunkan, lokasi kebakaran telah dipasangi garis polisi untuk kepentingan penyelidikan lebih lanjut.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: