Bunga KUR BRI 2026 Mengacu pada kebijakan pemerintah, suku bunga KUR BRI 2026 ditetapkan sekitar 6 persen per tahun. Dengan bunga tersebut, cicilan bulanan tetap terjangkau dan tidak membebani arus kas usaha.
Syarat Pengajuan KUR BRI 2026
Sebelum mengajukan pinjaman, calon debitur wajib memiliki Nomor Induk Berusaha (NIB) sesuai regulasi terbaru. Selain itu, beberapa ketentuan lain yang harus dipenuhi antara lain:
Warga Negara Indonesia
BACA JUGA:Freelance, Karier yang Bisa Dibentuk di Tengah PHK dan Ketidakpastian Kerja
Berusia minimal 17 tahun atau telah menikah
Usaha produktif telah berjalan sekurang-kurangnya 6 bulan
Tidak sedang menerima kredit produktif dari bank lain
Memiliki e-KTP dan Kartu Keluarga
BACA JUGA:PA Bandung Kabulkan Perceraian Atalia Praratya dan Ridwan Kamil
Legalitas usaha berupa NIB atau Surat Keterangan Usaha
NPWP wajib untuk pengajuan di atas Rp50 juta
Agunan tambahan dapat diminta, terutama untuk pinjaman di atas Rp100 juta
Simulasi Tabel Angsuran KUR BRI 2026
BACA JUGA:Memulai Freelance Tanpa Harus Sempurna di Era Kerja Fleksibel
Berikut gambaran simulasi cicilan KUR BRI 2026