LAMBAR, MEDIALAMPUNG.CO.ID - Ketua DPRD Lampung Barat (Lambar) Edi Novial, S.Kom., ikut berbaur bersama warga Pekon Purawiwitan, Kecamatan Kebuntebu, lomba tangkap ikan lele yang menjadi bagian dari serba serbi HUT RI Ke 77, di pekon tersebut, Kamis 18 Agustus 2022.
Kehadiran Edi Novial sapaan akrab Bang Edi (BE) yang didampingi tokoh masyarakat Purawiwitan Romli, cukup menghipnotis warga yang semakin semangat berlomba menangkap ikan tanpa menghiraukan lumpur yang membasahi badan. Menariknya lagi dalam lomba tangkap ikan itu, peserta bebas lelaki, perempuan fan semua usia khususnya remaja dan dewasa. Bang Edi mengapresiasi semangat masyarakat merayakan HUT RI dengan beragam kegiatan. Dan rata dilaksanakan di semua pekon dan kelurahan. BACA JUGA:Lima dari 11 Calon Berhasil Duduki Kursi LHP Pekon Kubuliku "Saya mengapresiasi dan bangga atas semangat yang sangat tinggi masyarakat memperingati HUT RI, dimana dari pantauan dan dilapangan antusias sangat luar biasa, di tambah lagi kegiatan yang dilaksanakan di support penuh oleh aparat pekon, kelurahan dan kecamatan," imbuhnya. Sementara disampaikan Peratin Karyanto, S.E., untuk bukan itu khususnya semua kegiatan yang dilaksanakan di semua pemangku merupakan inisiatif murni masyarakat. “Kegiatan yang kita laksanakan ini merupakan inisiatif dari warga masing-masing pemangku yang sangat antusias merayakan HUT RI tahun ini dan atas nama pemerintah pekon saya menyampaikan terima kasih dan apresiasi yang setinggi-tingginya, sehingga semua kegiatan yang dilaksanakan dari awal hingga hari ini sudah H + 1 peringatan HUT RI berjalan lancar dan sukses," tandasnya. (rin/mlo)Ikut Lomba Tangkap Ikan Ketua DPRD Lambar Apresiasi Semangat Warga Meriahkan HUT RI
Kamis 18-08-2022,16:53 WIB
Reporter : Rinto Arius
Editor : Budi Setiyawan
Tags : #hut ri
#edi novial
Kategori :
Terkait
Minggu 01-09-2024,11:53 WIB
Ribuan Masyarakat Ikuti Jalan Sehat Paguyuban RT 06 dan 08 Desa Margodadi
Minggu 25-08-2024,22:06 WIB
Meriahkan HUT RI ke-79, Perumahan Libunto Residence Gelar Jalan Sehat dan Perlombaan
Minggu 25-08-2024,17:04 WIB
Peringati HUT RI Ke-79, MWCNU Sekincau Gelar Istighosah dan Doa Bersama
Minggu 25-08-2024,15:59 WIB
Pekon Sukadamai Tutup Perayaan HUT RI Ke-79 dengan Kesenian Jaranan
Sabtu 24-08-2024,15:17 WIB
Meriahkan HUT RI, Karang Taruna Desa Jatimulyo Gelar Pertunjukan Seni Budaya dan Artis Bintang Pantura
Terpopuler
Minggu 24-11-2024,01:37 WIB
Klaim Skin Langka dan Diamond GRATIS! Kode Redeem FF 24 November 2024
Sabtu 23-11-2024,22:44 WIB
Wamendagri Tinjau Kesiapan Logistik Pilkada 2024 di Bandar Lampung
Sabtu 23-11-2024,19:49 WIB
Polres Lampung Utara Siap Amankan Pilkada Serentak 2024
Sabtu 23-11-2024,22:09 WIB
Pj Sekdaprov Lampung Kukuhkan Pengurus Majelis Penyimbang Adat Lampung Periode 2025-2029
Sabtu 23-11-2024,23:34 WIB
Mudah Kelola Bisnis dengan Britama Bisnis dari Bank BRI
Terkini
Minggu 24-11-2024,12:48 WIB
Apel Siaga: Bawaslu Lampung Barat Siap Jaga Hak Pilih dan Integritas Pilkada
Minggu 24-11-2024,01:37 WIB
Klaim Skin Langka dan Diamond GRATIS! Kode Redeem FF 24 November 2024
Sabtu 23-11-2024,23:34 WIB
Mudah Kelola Bisnis dengan Britama Bisnis dari Bank BRI
Sabtu 23-11-2024,23:27 WIB
Kemudahan Tarik Tunai Tanpa Kartu Lewat BRImo: Solusi Praktis di Era Digital
Sabtu 23-11-2024,23:09 WIB