BANDARLAMPUNG, MEDIALAMPUNG.CO.ID - Polresta Bandarlampung melaksanakan upacara dalam rangka Hari Bhayangkara ke-76 tahun 2022 secara sederhana dengan tetap menerapkan protokol kesehatan.
Upacara diselenggarakan secara Virtual di Aula Patria Tama Mapolresta Bandarlampung, Selasa (5/7). Meski dilaksanakan secara Virtual dan sederhana namun tidak menghilangkan esensi dari peringatan Hari Bhayangkara itu sendiri. Dengan tema “Polri yang Presisi Mendukung Pemulihan Ekonomi dan Reformasi Struktural Untuk Mewujudkan Indonesia Tangguh - Indonesia Tumbuh". Hadir dalam kegiatan tersebut Forkopimda Kota Bandarlampung, Wakapolresta, serta seluruh Pejabat Utama dan Kapolsek/KA KSKP Panjang serta perwakilan dari personil Polresta Bandarlampung. Kapolresta Bandarlampung, Kombes Pol Ino Harianto, menyampaikan tema ini mengandung makna bagaimana Polri khususnya di Kota Tapis Berseri untuk melakukan kegiatan dalam rangka mendukung pertumbuhan ekonomi baik secara nasional maupun yang ada di daerah setelah pandemi Covid-19. "Ini merupakan perwujudan panggilan tugas yang harus dilaksanakan dan mohon dukungan dari masyarakat,” terangnya. Sementara dalam sambutannya Presiden Joko Widodo selaku Inspektur Upacara yang dipusatkan di lapangan Bhayangkara Akademi Kepolisian Semarang, mengucapkan selamat Hari Bhayangkara ke-76 serta mengapresiasi Polri dalam melayani masyarakat serta membela bangsa dan negara.(*/mlo)Forkopimda Bandarlampung Hadiri Upacara Peringatan Hari Bhayangkara
Selasa 05-07-2022,17:00 WIB
Editor : Budi Setiyawan
Kategori :
Terkait
Senin 07-07-2025,19:26 WIB
Polres Lampung Utara Gelar Turnamen Bulu Tangkis Kapolres Cup 2025: Ini Syaratnya
Minggu 06-07-2025,20:46 WIB
Polda Lampung Sukses Gelar Lomba Menembak Hari Bhayangkara
Sabtu 05-07-2025,22:35 WIB
Kapolres Lampung Utara Resmikan Bantuan Sumur Bor di Abung Jayo
Selasa 01-07-2025,22:10 WIB
72 Personel Polres Lampung Utara dan 2 Warga Terima Penghargaan di Hari Bhayangkara Ke-79
Selasa 01-07-2025,21:58 WIB
Hari Bhayangkara ke-79, Polres Lampung Utara Resmi Luncurkan Layanan SP2HP Online
Terpopuler
Rabu 28-01-2026,15:37 WIB
HGU PT KAP di Sungkai Utara Disorot, Luasan Lahan Diduga Bermasalah
Rabu 28-01-2026,12:07 WIB
Rekomendasi Pinjol Legal Limit Besar hingga Rp 50 Juta Tahun 2026
Rabu 28-01-2026,20:50 WIB
Ahmad Khotob Resmi Dilantik Sebagai Kepala Kantor Kemenag Pesisir Barat
Rabu 28-01-2026,14:53 WIB
Nama DJ Bravy Terseret Isu Whip Pink Usai Kematian Lula Lahfah
Rabu 28-01-2026,14:33 WIB
DPRD Dukung Penambahan Tapping Box Demi Optimalisasi PAD Bandar Lampung
Terkini
Kamis 29-01-2026,10:15 WIB
Ketua MA RI Berkunjung ke Lampung, Gubernur Mirza Sambut Hangat di Mahan Agung
Kamis 29-01-2026,10:07 WIB
Sayur Bening Daun Kelor: Hidangan Tradisional Kaya Gizi yang Menyegarkan
Kamis 29-01-2026,09:14 WIB
Memahami Perbedaan USG 2D, 3D, dan 4D dalam Pemeriksaan Kehamilan
Kamis 29-01-2026,09:06 WIB
Siapa Cepat Dia Dapat! Strategi Sukses Klaim Link DANA Kaget Hari Ini
Kamis 29-01-2026,09:04 WIB