Medialampung.co.id - Berdasarkan hasil real count sementara Pemilihan Walikota (Pilwakot) Bandarlampung, pasangan nomor urut 3 Eva Dwiana dan Deddy Amarullah unggul dari dua pasangan saingannya.
Untuk pasangan nomor urut 1 Ryco Minoza-Johan Sulaiman memperoleh 19.881 suara atau 21,5 % dari total suara terkumpul. Kemudian pasangan nomor urut 2 Muhammad Yusuf Kohar-Tulus Purnomo Wibowo memperoleh 20.968 suara atau 22,41 %. Selanjutnya pasangan nomor urut 3 Eva Dwiana-Deddy Amarullah?mengantongi suara tertinggi, yakni 52,720 suara atau 56,34 %. Dari capaian tersebut, total suara masuk saat ini 96.309 dengan akumulasi 22,53 % dari 383 TPS. (ded/mlo) https://youtu.be/xSLNItLNQrsReal Count Sementara, Pasangan Eva-Deddy Unggul
Rabu 09-12-2020,17:05 WIB
Editor : Budi Setiyawan
Kategori :