Daftar HP Samsung yang Kebagian One UI 7 dan Fitur Barunya

Daftar HP Samsung yang dapat update One UI 7--
Kapan One UI 7 Bisa Kamu Dapatkan?
Buat pengguna Galaxy S24 Series, versi Beta sudah tersedia sejak awal Januari, dan versi stabilnya diperkirakan rilis dalam sebulan ke depan.
Sementara itu, untuk perangkat lain, update akan digulirkan secara bertahap selama beberapa bulan ke depan.
Jadi, kalau HP kamu masuk dalam daftar, bersabarlah sedikit lagi ya!
One UI 7 membawa banyak perubahan menarik, terutama fitur AI yang bikin pengalaman pengguna makin nyaman.
Dengan daftar panjang perangkat yang mendapatkan update ini, Samsung kembali membuktikan komitmennya dalam memberikan dukungan software jangka panjang.
Jadi, apakah HP kamu masuk dalam daftar yang beruntung? Jangan lupa update kalau sudah tersedia!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: