5 Jenis Pinjaman Tanpa Agunan KUR Bank Mandiri 2023

5 Jenis Pinjaman Tanpa Agunan KUR Bank Mandiri 2023

--

MEDIALAMPUNG.CO.ID - Bank Mandiri salah satu solusi untuk para pelaku Usaha Mikro Kecil dan Menengah (UMKM) jika membutuhkan permodalan untuk mengembangkan usahanya.

Seperti diketahui Bank Mandiri 2023 salah satu penyedia program pemerintah yaitu Kredit Usaha Rakyat (KUR) .

Diketahui dalam KUR Mandiri 2023 yaitu menyediakan pembiayaan modal kerja dan atau investasi kepada perseorangan skala UMKM yang produktif juga layak namun belum memiliki agunan tambahan.

Kalian para pelaku UMKM perlu mengetahui beberapa jenis pinjaman di bank ini yang bisa anda ambil sesuai dengan usaha yang digeluti.

BACA JUGA:Ini Tanggal Pencairan Gaji Pensiunan PNS Nasabah Bank Mandiri Taspen

Adapun suku bunga yang ditawarkan dalam program ini ukup bervariasi tergantung jenis yang dipilih.

Untuk yang terendah KUR Mandiri 2023 yaitu menawarkan suku bunga 3% per tahun untuk kredit modal kerja maksimal sebesar Rp10 juta.

Kemudian untuk suka bunga tertinggi, mencapai 9% khusus untuk debitur yang menerima program KUR sudah sampai empat kali atau lebih 

Selanjutnya untuk pinjaman kredit modal kerja maksimal yang tersedia pada KUR Mandiri 2023 yakni sebesar Rp500 juta per debitur.

BACA JUGA:Bank Mandiri Salurkan Bantuan Pendidikan kepada 1,5 Juta Penerima serta 2,1 Juta Kartu Tani Kementan

Berikut lima jenis KUR Bank Mandiri 2023 ;

1. KUR Super Mikro.

Untuk jenis ini calon debitur dapat mengajukan pinjaman hanya dengan mengagunkan usaha atau obyek yang dibiayai tanpa perlu agunan tambahan.

Untuk bunga sebesar 3% per tahun dengan maksimal pinjaman Rp 10 juta. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: