Harga BBM di Seluruh Indonesia Turun per 25 Mei 2025
Harga BBM di Seluruh Indonesia Turun per 25 Mei 2025--
BACA JUGA:Ternyata Kita Salah, Indonesia Tidak Dijajah 350 Tahun oleh Belanda
Pertamina menyesuaikan harga BBM umum sesuai Keputusan Menteri ESDM No. 245.K/MG.01/MEM.M/2022, sebagai perubahan atas Kepmen No. 62 K/12/MEM/2020 mengenai formula harga dasar BBM.
Penurunan Harga oleh BP-AKR
_ BP-AKR juga menurunkan harga tiga jenis BBM mulai 1 Mei 2025:
_ BP 92: Turun Rp200 menjadi Rp12.600 per liter (dari Rp12.800)
BACA JUGA:Jauh dari Harapan, Baru 9 Juta Penduduk Indonesia yang Gunakan IKD
_ BP Ultimate 95: Turun Rp200 menjadi Rp13.170 per liter (dari Rp13.370)
_ BP Ultimate Diesel: Turun Rp250 menjadi Rp13.810 per liter (dari Rp14.060)
Daftar Harga BBM di SPBU per 25 Mei 2025
Pertamina
BACA JUGA:Jalan Provinsi Rusak Parah Tak Kunjung Diperbaiki, Warga Swadaya Lakukan Penambalan
_ Pertalite: Rp10.000
_Solar: Rp6.800
_ Pertamax: Rp12.400
_ Pertamax Turbo: Rp13.300
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Sumber:




