Ini Penjelasan Mengenai TikTok Shop akan Dibuka Kembali di Indonesia

Jumat 13-10-2023,00:48 WIB
Reporter : Arif Setiawan
Editor : Haris Tiawan

Jadi tidak usah khawatir," ujar Zulhas.

Disisi lain juga, pembukaan kembali nya TikTok Shop turut disinggung oleh Ketua Umum Indonesia Digital Empowering Community (Idec) Tesar Sandikapura. 

Dengan izin yang sudah berlaku saat ini, ia mengatakan ada kemungkinan TikTok Shop akan membuat marketplace terpisah.

"Kemungkinan mereka buat marketplace terpisah,” katanya.*

Kategori :