Kakek renta tersebut juga tinggal sendirian lantaran anak dan cucunya sudah memiliki kediaman masing-masing.
Artinya meski ada perhatian namun tidak sepenuh hari melainkan hanya saat mengantar makanan sehari-hari.
"Meski pak Haji Nanit ini sudah tua. Tapi beliau memberikan contoh kepada kita semua bahwa tentang hidup mandiri, beliau selalu berupaya tidak ingin menyusahkan sekeliling walaupun di usianya yang masuk kategori warga tertua di Kecamatan Air Hitam," kata Husain.*