Sepatu Running Lokal Makin Diminati, Ini Rekomendasi dan Harganya

Sepatu Running Lokal Makin Diminati, Ini Rekomendasi dan Harganya

Mills Running Series.--

MEDIALAMPUNG.CO.ID - Industri alas kaki dalam negeri terus menunjukkan perkembangan yang menggembirakan. 

Sejumlah merek sepatu running buatan lokal kini hadir dengan kualitas yang tak kalah bersaing dengan produk impor, baik dari sisi kenyamanan, teknologi, maupun desain. 

Selain itu, harga yang ditawarkan juga relatif lebih terjangkau, sehingga cocok untuk pelari pemula hingga menengah.

Berikut beberapa rekomendasi sepatu running buatan lokal yang layak dipertimbangkan, lengkap dengan kisaran harganya:

BACA JUGA:Lengkap! Daftar Harga Sepatu Nike Original Tahun 2026

1. League Kumo Series. 

League menjadi salah satu merek lokal yang konsisten menghadirkan sepatu lari berkualitas. 

Seri Kumo dirancang dengan bantalan empuk dan bobot ringan, sehingga nyaman digunakan untuk lari jarak pendek hingga menengah.

Harga: Rp500.000 – Rp700.000.

2. 910 (Nineten) Haze / Fuji Series. 

Merek lokal asal Bandung ini cukup populer di kalangan pelari Indonesia. 

Sepatu 910 dikenal dengan material upper yang breathable dan outsole yang kuat, cocok untuk lari harian maupun latihan rutin.

Harga: Rp600.000 – Rp900.000.

BACA JUGA:Rekomendasi Sepatu Slip On Terpopuler 2026 Lengkap dengan Harga

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Sumber: